Cara Ubah File PDF yang Berubah Jadi Chrome


Bagi anda yang mendapatkan kasus seperti file pdf anda berubah menjadi icon mozila atau crome itu salah satu icon nya di alihkan secara otomatis ke crome atau enternet explorer.

 

Permasalahan ini bukan di file dokument yang kita save di komputer namun file ini juga akan berumah di email outlook juga maka kita harus membuat default nya ke PDF jadi anda bisa download adobe reader atau aplikasi untuk membuka file pdf lainnya.

 

Setah anda tau sedikit kenapa file akan berubah dan apa penyebabnya jadi ada tidak akan panik dan pusing untuk memikirkan file pdf anda berubah menjadi logo crome atau icon crome atau sejenisnya.

 

Ok sobat di bawah ini saya kan menjelaskan bagaimana cara mengubah file pdf anda berubah menjadi default.

 

Cara Mengubah File PDF yang Berubah Jadi Logo Chrome :

 

1.    Klik Kanan Pada File PDF salah satu file yang akan kita ubah default nanti nya kita ubah permanen file pdfnya.

2.    Kemudian pilih propertis, seperti gambar yang saya kolom merah.



3.    Klik Change dan Pilih PDF, seperti terlihat gambar di bawah kolom merah.




4.    Jika Icon sudah berubah menjadi PDF, kemudian klik apply dan klik OK.



5.    Jika terdapat masalah tidak bisa juga lakukan restar komputer atau laptop anda dan tunggu sampai up kembali dan buka file PFD nya maka insya allah akan bisa.


6.    Selesai.

 

Dari hasil pengalaman banyak orang yang sudah kebingungan misal di email outlook meraka berubah ikon maka jangan panik dan lakukan hal seperti tutorial di atas ini supanya bisa kembali normal dokumen pdf anda dan bisa di buka secara default kembali.

 

Demikian tutorial cara mengubah file pdf yang berubah menjadi logo atau icon crome atau sejenisnya lakukan ubah icon dengan cara mudah dan efektif selamat mencoba.

 

Post a Comment

أحدث أقدم